
News
Gemini Live sekarang sudah bisa dipakai dalam Bahasa Indonesia!
Google baru saja meluncurkan pembaruan untuk teknologi terbaru mereka, Gemini Live. Asisten virtual Google yang memanfaatkan kecerdasan buatan (AI) ini kini sudah bisa ngobrol dalam bahasa Indonesia.