Game
Pokémon Pokopia Rilis 5 Maret 2026 di Switch 2
Pokémon Pokopia akan rilis untuk Switch 2 pada 5 Maret 2026 dengan harga $69,99. Pra-order digital sudah dibuka, trailer gameplay 10 menit tayang 13 Nov 2025 di YouTube.
Game
Pokémon Pokopia akan rilis untuk Switch 2 pada 5 Maret 2026 dengan harga $69,99. Pra-order digital sudah dibuka, trailer gameplay 10 menit tayang 13 Nov 2025 di YouTube.
News
Sony akan menggelar State of Play edisi spesial Jepang & Asia pada 11–12 November 2025. Acara berdurasi lebih dari 40 menit ini akan menampilkan beragam game buatan Jepang dan Asia, termasuk cuplikan terbaru serta wawancara eksklusif bersama pengembang.
Game
Resident Evil: Survival Unit. Game strategi mobile ini akan rilis pada 18 November 2025 dengan cerita paralel RE2 & RE3.
Game
Kelemahan terhadap cahaya bukan hal baru di Resident Evil. Artikel ini membahas asal-usul dan makna biologis di balik monster seperti Stalker, Afflicted, dan Queen Leech.
Game
Update terbaru Silksong hadirkan terjemahan fan Team Cart Fix, dukungan Unity Input System, dan banyak perbaikan bug penting.
Game
Game horor psikologis Dollmare kini hadir di Nintendo Switch. Rasakan ketegangan tanpa jumpscare di pabrik boneka misterius penuh rahasia.
Game
Disney merayakan ulang tahun ke-70 Disneyland dengan menghadirkan pulau kreatif baru bertajuk “Disneyland Game Rush” di Fortnite. Pemain bisa menikmati mini-game bertema atraksi ikonik, bersaing dengan teman, dan membuka hadiah eksklusif mulai 6 November.
News
Capcom mengumumkan langkah baru untuk merayakan ulang tahun ke-30 Resident Evil, dan salah satu rencananya cukup mengejutkan: kolaborasi dengan grup metal Jepang BABYMETAL.
Game
Bocoran dari PS Store Portugal ungkap kehadiran Leon S. Kennedy di Resident Evil Requiem. Kostum “DSO Special Agent” disebutkan dalam edisi Deluxe, menguatkan rumor kemunculannya meski Capcom belum beri konfirmasi resmi.
Game
Nintendo resmi umumkan Animal Crossing: New Horizons – Switch 2 Edition dengan grafis 4K, mode online 12 pemain, dan fitur baru seperti CameraPlay. Pembaruan gratis juga hadir untuk versi Switch lama mulai 15 Januari.
Game
Prototipe awal Pokémon Pokopia, game simulasi bertani hasil kolaborasi Nintendo dan Koei Tecmo, bocor secara online tampil dengan gaya pixel-art ala Stardew Valley.
Game
Kolaborasi yang sudah lama dirumorkan antara Fortnite dan The Simpsons mendapat konfirmasi berupa teaser baru.
News
EA resmi menghentikan The Sims Mobile pada 20 Januari 2026. Simak jadwal penutupan, pembaruan terakhir, dan apa yang bisa dilakukan pemain sebelum server ditutup.
Game
Bocoran terbaru menyebut peta bertema Springfield akan hadir di Fortnite mini-season mendatang. Hypex dan sumber lain menyebut lokasi seperti pembangkit nuklir Mr. Burns, namun detail resmi belum dirilis.
News
Game Dragon Ball baru akan diumumkan pada 25 Januari 2026 di acara Genkida Matsuri Jepang, bertepatan dengan perayaan 40 tahun franchise.
News
Summer Game Fest 2026 resmi diumumkan akan berlangsung pada 5 Juni 2026 di Dolby Theater, Hollywood. Acara tahunan ini akan menampilkan berbagai pengumuman game, trailer terbaru, dan kejutan eksklusif dari Geoff Keighley dan timnya.
Game
Game Freak dikabarkan tengah mendesain ulang model Pokémon untuk Pokémon Wind and Wave, termasuk Pikachu dan Charizard. Bocoran terbaru memperlihatkan perubahan desain serta peningkatan grafis besar dalam generasi ke-10 Pokémon.
Game
Game Pokémon Winds and Waves dikabarkan jadi seri utama Generasi 10 dan eksklusif di Switch 2.
Game
Avatar Legends: The Fighting Game, game 1v1 bergaya 2D digambar tangan, hadir musim panas 2026. Tampilkan 12 karakter saat rilis, sistem “Flow”, kampanye orisinal, rollback netcode, dan cross-play penuh.
News
KOMDIGI resmi meluncurkan Indonesia Game Rating System (IGRS) untuk memastikan game sesuai dengan usia pemain. Sistem ini terintegrasi dengan IARC, menilai transparansi gacha, konten sensitif, hingga larangan ketelanjangan dan penghinaan agama.
News
Bocoran dari retailer Prancis mengungkap versi fisik Assassin’s Creed Shadows untuk Nintendo Switch 2.
News
Sekuel A Minecraft Movie tayang 2027! Warner Bros kembali garap petualangan baru.